Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

Dokumentasi Renovasi Rumah Dengan Bata Ringan dan Panel Lantai 2017 Oleh PT. Tiga MItra Surabaya

Gambar
Renovasi Rumah Dengan Bata Ringan dan Panel Lantai Berikut disajikan beberapa photo dokumentasi pengerjaan renovasi rumah yang dikerjakan oleh PT. Tiga Mitra Surabaya dengan spesifikasi menggunakan bata ringan, panel lantai dan rangka atap galvalum . Pengerjaan renovasi rumah tersebut ada di kota : Surabaya, Gresik, Malang. Material dinding : menggunakan bata ringan Gracon Material perekat bata ringan : Uzin Mortar Material panel dinding : Citicon dan Grand Elephant Pengerjaan renovasi rumah Ibu Ucha di Malang renovasi rumah Ibu Ucha di Malang Pengerjaan renovasi rumah Bpk. Wawan di Gresik Progres awal renovasi rumah Bp. Wawan - Gresik Progres lanjutan renovasi rumah Bp. Wawan - Gresik Pengerjaan renovasi struktur Kolom, Balok dan Panel Lantai Grand Elephant rumah Bp. Jimmy di Surabaya Progres awal renovasi rumah Bp. Jimmy - Surabaya Berikut video pemasangan bata ringan pada proyek renovasi rumah Bp. Wawan di Gresik yang dilakukan oleh tim teknis ...

Renovasi Rumah 031-51160405, 085100398222, 081231313222, 087852574222, Ibu Ucha - Tlogo Mas - Malang

Gambar
Jenis Pekerjaan : renovasi rumah tinggal lantai 1 menjadi lantai 2 Diskripsi Pekerjaan : Pengerjaan Footplat Struktur Kolom-Balok Anak Tangga Dinding menggunakan Bata Ringan Dak lantai menggunakan Panel Lantai plus Waterproof Pemasangan Keramik Kusen Instalasi Pipa Rangka Atap Baja Ringan Tanggal Mulai Pekerjaan : 19 Mei 2017 Tanggal Selesai Pekerjaan : Nilai Proyek : Rp. 283.000.000,- Alamat Proyek : Jl. Baiduri Sepah no. 11 A Tlogomas - Malang Merk Bata Ringan : Bata Ringan Gracon Merk Panel Lantai : Panel Lantai Citicon Merk Semen Mortar : Uzin Mortar Jumlah Pekerja : 8 Orang Kontraktor : PT. Tiga Mitra Surabaya Progress pengerjaan renovasi rumah Bu Ucha di Malang dengan menggunakan bata ringan dan panel lantai yang dilakukan oleh PT. Tiga Mitra Surabaya Dengan menggunakan panel lantai maka pengerjaan dak lantai 2 lebih cepat diselesaikan jika dibandingkan dengan cor dak beton konvensional. Panel lantai telah mulai banyak digunakan p...

Kuat Tekan Bata Ringan dan Bata Merah 031-51160405, 085100398222, 081231313222, 087852574222, 085733098111

Gambar
Kuat Tekan Bata Ringan dan Bata Merah Kuat tekan biasanya akan disampaikan oleh yang jual bata ringan pada saat ada pertanyaan dari calon konsumen. Tiap-tiap merk bata ringan telah mempunyai hasil uji lab mengenai kuat tekan tersebut. Pengertian  kuat  tekan adalah kapasitas dari suatu bahan atau struktur dalam menahan beban yang akan mengurangi ukurannya dengan kata lain besarnya  beban  per  satuan  luas,  yang menyebabkan benda  uji  dapat hancur  bila  dibebani dengan  gaya  tekan  tertentu, dalam sebuah pengujian biasanya menggunakan mesin untuk memberikan daya tekan tertentu. Kuat tekan dinyatakan dalam satuan = N/mm2 atau Mpa ( Mega Pascal) MPa = Mega Pascal ; 1 MPa = 1 N/mm2 = 10 kg/cm2 Berikut akan disampaikan perbandingan kuat tekan antara Bata Merah dengan B ata Ringan . Spesifikasi batu merah • Berat jenis kering (ρ) : 1500 kg/m3 • Berat jenis normal (ρ) : 2000 kg/m3 • Kuat tekan : 2,5...

Jual Bata Ringan Hemat Energi 031-51160405, 085100398222, 081231313222, 087852574222, 085733098111

Gambar
Jual Bata Ringan Hemat Energi Bata ringan mempunyai keunggulan salah satunya hemat energi ? apa maksudnya ? Apa sudah ada yang jual bata ringan hemat energi tersebut ? Kota Surabaya merupakan salah satu dari 10 kota besar di Indonesia yang bersuhu terpanas. Semakin kecilnya area hijau, semakin padatnya penduduk, semakin banyaknya kendaraan membuat kondisi suhu semakin tinggi selain dari faktor-faktor meteorology dan geofisika yang terjadi. Suhu di kota Surabaya bisa mencapai 35° - 36°, bisa dibayangkan bagaimana gerahnya akibat suhu panas menyengat di aktivitas sehari-hari. Bagi masyarakat ekonomi menengah keatas penggunaan AC merupakan pilihan untuk mengatasi suhu panas tersebut agar dapat beraktivitas dengan nyaman baik di rumah maupun di kantor. Untuk masyarakat ekonomi kecil, kipas anginlah yang menjadi pilihan untuk mengurangi rasa gerah akibat suhu yang semakin panas. Permasalahan lain yang muncul adalah biaya atas penggunaan energi listrik yang harus ditanggung akibat pem...

Bata Ringan Lebih Tahan Gempa 085100398222, 081231313222

Gambar
Bata Ringan Lebih Tahan Gempa 031-51160405, 085100398222, 081231313222, 087852574222, 085733098111 Gempa bumi di Indonesia merupakan kejadian yang sering terjadi, kita terkenal dengan negeri sejuta gempa karena Negara kita terletak di antara pertemuan lempeng bumi yang sering menimbulkan gempa teknonik akibat pergeseran diantara dua lempeng tersebut, belum lagi gempa jenis vulkanik karena kita juga banyak memiliki gunung berapi yang masih aktif. Sepanjang pesisir selatan pulau Sumatera, Jawa, Bali, Nusa Tenggara, Papua, Maluku, Sulawesi hingga kepulauan Halmahera merupakan garis lempeng bumi yang selalu aktif terjadi gerakan-gerakan yang dapat menimbulkan gempa tektonik. Pulau Jawa khususnya terutama di pesisir selatannya merupakan daerah yang rawan terjadi gempa bumi tektonik, seperti kita tahu gempa bumi di Indonesia yang menimbulkan kerugian jiwa maupun materi seperti : 1. Tahun 1976 di Papua, Bali, 2. Tahun 1977 di Kepulauan Sunda 3. Desember 1992 di Flores 4. Juni 19...

Bata Ringan di Kota-Kota Kabupaten di Jawa Timur 085100398222, 081231313222

Gambar
Jual Bata Ringan  Di beberapa kota di Jawa Timur pemakaian bata ringan sudah hampir merata, untuk kota-kota besar seperti Surabaya, Sidoarjo, Gresik, Malang dan Jember bata ringan sudah sangat dikenal serta banyak digunakan sampai pada proyek bangunan pribadi baik itu renovasi maupun bangun baru. Namun untuk beberapa kota lainnya bata ringan masih banyak digunakan pada proyek-proyek bangunan besar dan bertingkat seperti hotel dan perkantoran, untuk pemakaian proyek bangunan rumah pribadi masih jarang hal ini menunjukkan bahwa masih diperlukan sosialisasi secara intens terkait keunggulan-keunggulan dan cara pemakaian bata ringan di kota kota tersebut seperti : Banyuwangi, Bondowoso, Situbondo, Kediri, Blitar dan lainnya. Di kota kota seperti : Banyuwangi, Bondowoso, Situbondo, Kediri, Blitar dan lainnya mayoritas konsumen masih bertahan pada pemakaian bata merah konvensional, mereka beranggapan bahwa bata ringan masih cukup mahal harganya serta masih meragukan kekuatan pada...